Government Action

Bhabinkamtibmas Polsek Plosoklaten Ikut Doa Bersama Bersih Desa

84
×

Bhabinkamtibmas Polsek Plosoklaten Ikut Doa Bersama Bersih Desa

Sebarkan artikel ini
IMG 20240712 WA0053

KEDIRI||Jerat.id • Jeritan Rakyat

Bhabinkamtibmas Polsek Plosoklaten Polres Kediri ikut menghadiri acara doa bersama bersih desa di Desa Jarak Kecamatan Plosoklaten Kabupaten Kediri, Kamis (11/7/2024) malam.

Dalam acara tersebut Bhabinkamtibmas Aipda Bambang Winarto turut hadir juga Babinsa Koramil Plosoklaten Kodim 0809 Kediri, Serma Cahyo Rohadi.

Tak hanya itu, pihak Kepala Desa dan Pemerintah Desa setempat serta masyarakat turut hadir di acara doa bersama dalam rangka bersih desa itu.

Kapolsek Plosoklaten Polres Kediri Iptu Dwi Widodo melalui Kanit Binmas Polsek Plosoklaten Aiptu Nuril Huda mengatakan kegiatan tersebut.

“Kehadiran Bhabinkamtibmas dan Babinsa ditengah masyarakat menunjukkan kedekatan,”kata Kanit Binmas.

Lebih lanjut disampaikan Kanit Binmas, dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas juga mengajak warga binaannya untuk bersama-sama mewujudkan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.

“Kami tentunya juga menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat untuk menjaga keamanan dan kenyamanan,”ucapnya.

Leave your vote

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Log In

Forgot password?

Enter your account data and we will send you a link to reset your password.

Your password reset link appears to be invalid or expired.

Log in

Privacy Policy

Add to Collection

No Collections

Here you'll find all collections you've created before.